Jumat, 07 Oktober 2011

Lost Heaven

Woah! dengan mimpi-mimpi kita bergabung menjadi satu
melaju menuju surga tanpa akhir
jalan yang panjang kita tempuh
kita bahkan tak punya sesuatu untuk dikhawatirkan
kita tak punya alasan untuk ragu

kita akan ucapkan salam perpisahan, surga yang hilang
betapa kita merindukan surga
kita tengah melepaskan sesuatu yang tak pernah kita miliki
waktu berlalu dengan cepat, surga hilang

mimpi yang kita kejar ketika kita melepaskan genggaman tangan kita
adalah reruntuhan istana pasir
aku terpaku berdiri di sana di persimpangan jalan
saat kau menghilang menuju surga yang kau impikan
meninggalkanku dengan secercah senyuman

kita akan ucapkan salam perpisahan, surga yang hilang
betapa kita merindukan surga
kita tengah melepaskan sesuatu yang tak pernah kita miliki
waktu berlalu dengan cepat, surga hilang

semua debu di angkasa yang tak dapat bergabung menjadi satu
seikat bunga merah untuk akhir dari permainan ini

bahkan jika apa yang kulihat di depan saat aku memulai kembali hanyalah sebuah khayalan
kita akan mengucapkan salam perpisahan, surga yang hilang

kita akan ucapkan salam perpisahan, surga yang hilang
betapa kita merindukan surga
kita tengah melepaskan sesuatu yang tak pernah kita miliki
waktu berlalu dengan cepat, surga!

aku doakan semoga kau beruntung
aku masih mengingat setiap harinya

Tidak ada komentar:

Posting Komentar